Winneke Putri Khoerudin; " />
Record Detail Back

XML

STRATEGI KOMUNIKASI PENANGGULANGAN BENCANA KEBAKARAN DI WILAYAH BANDUNG TIMUR Studi Deskriptif Kualitatif Pada Bidang Pencegahan Dinas Kebakaran dan Penanggulangan Bencana Kota Bandung FIRE DISASTER MANAGEMENT COMMUNICATION STRATEGY IN EAST BANDUNG AREA Qualitative Descriptive Study in the Field of Fire Prevention and Disaster Management in Bandung City


K
Wilayah Kota Bandung adalah Kota yang dipadati oleh penduduk,
dikarenakan wilayah Kota Bandung menjadi Ibu kota Provinsi yang dimana
menjadi sumber ekonomi bagi masyarakat Indonesia khususnya bagi warga
Jawa Barat, Dari karakteristik daerah di wilayah Kota Bandung memiliki
kecenderungan meningkatnya gangguan berupa bencana khususnya bencana
Kebakaran.
Pebelitian ini menggunakan teori Hubungan Sosial (Social Relationship
Theory) Teori ini menjelaskan bahwa orang lebih banyak mendapatkan
informasi dari media, lewat orang lain, dengan hubungan interaksi sosial
dibandingkan melalui media. Ansumsi teori ini pada dasarnya lebih banyak
diterima oleh individu melalui hubungan personal.
Penelitian ini menggunakan metode penelitian kualitatif dengan pendekatan
penelitian studi deskriftif kualitatif. Subjek penelitian ini adalah petugas
pemadam kebakaran Dinas Kebakaran dan Penanggulangan Bencana Kota
Bandung. Proses pengumpulan data diperoleh melalui wawancara mendalam,
dan pengamatan terhadap informan.
Hasil penelitian ini menunjukan bawa peran dari petugas pemadam kebakaran
Kota Bandung wilayah timur merupakan salah satu peran yang di lakukan
untuk memberika pengetahuan dan informasi kepada masyarakat. Bentuk
komunikasi yang di lakukan adalah sosialisasi yang bertujuan memberikan
pemahaman dan strategi dalam menjalankan penanggulngan bencana
kebakaran
Winneke Putri Khoerudin - Personal Name
NONE
Text
INDONESIA
IKOM FISIP UNLA
2020
BANDUNG
LOADING LIST...
LOADING LIST...
APA Citation
Winneke Putri Khoerudin. (2020).STRATEGI KOMUNIKASI PENANGGULANGAN BENCANA KEBAKARAN DI WILAYAH BANDUNG TIMUR Studi Deskriptif Kualitatif Pada Bidang Pencegahan Dinas Kebakaran dan Penanggulangan Bencana Kota Bandung FIRE DISASTER MANAGEMENT COMMUNICATION STRATEGY IN EAST BANDUNG AREA Qualitative Descriptive Study in the Field of Fire Prevention and Disaster Management in Bandung City.(Electronic Thesis or Dissertation). Retrieved from https://localhost/etd