MARTIN SOLEHUDIN MUJIB; " />
Record Detail Back

XML

PENGUJIAN DAN PENILAIAN KERENTANAN KEAMANAN SISTEM INFORMASI AKADEMIK UNIVERSITAS LANGLANGBUANA MENGGUNAKAN METODE STRIDE DAN DREAD


Sistem informasi akademik (SIAK) merupakan sistem yang mengolah data dan
melakukan proses kegiatan akademik yang melibatkan antara mahasiswa, dosen,
administrasi akademik, keuangan dan data atribut lainnya, hal ini sangat
memberikan kemudahan serta memberikan keuntungan untuk perguruan tinggi ,
namun sistem informasi akademik tersebut masih terdapat beberapa masalah pada
celah keamanan dan masih ada beberapa persoalan data yang belum terintegrasi
dari sistem satu ke sistem lain, misalkan data atau informasi yang mudah di akses
oleh pengguna diluar hak aksesnya seperti masih ada pembobolan pada sistem
informasi akademik Universitas Langlangbuana. Maka dilakukan penelitian untuk
meminimalisir hal tersebut dengan melakukan pengujian untuk identifikasi
ancaman menggunakan metode STRIDE (Spoofing, Tampering, Repudiation,
Information Disclosure, Denial of Service, Elevation of Privilege) dan metode
DREAD (Damage Potential, Reproducibility, Exploitability, Affected User,
Discoverability) digunakan sebagai metode untuk menghasilkan penilaian risiko
pada website sehingga kedepannya dapat meminimalisir resiko ancaman pada
website..
SIAK, metode STRIDE, metode DREAD
MARTIN SOLEHUDIN MUJIB - Personal Name
NONE
Text
INDONESIA
TEKNIK INFORMATIKA UNLA
2021
BANDUNG
LOADING LIST...
LOADING LIST...
APA Citation
MARTIN SOLEHUDIN MUJIB. (2021).PENGUJIAN DAN PENILAIAN KERENTANAN KEAMANAN SISTEM INFORMASI AKADEMIK UNIVERSITAS LANGLANGBUANA MENGGUNAKAN METODE STRIDE DAN DREAD.(Electronic Thesis or Dissertation). Retrieved from https://localhost/etd