Reni Mulyani; " />
Record Detail Back

XML

PENGARUH KUALITAS PELAYANAN DAN HARGA TERHADAP KEPUASAN SISWA KELAS 12 SMK PASUNDAN 1 BANDUNG


Tujuan dari penelitian ini adalah untuk mengetahui besarnya pengaruh
kualitas pelayanan dan harga terhadap kepuasan siswa kelas 12 SMK Pasundan 1
Bandung. Penelitian ini menggunakan deskriptif dan verifikatif dengan pendekatan
kuantitatif. Untuk pengumpulan data menggunakan kuesioner dengan rumus slovin
dan jumlah sampel 157 responden. Teknik analisis data menggunakan teknik
analisis jalur (path analysis). Serta pengujian hipotesis uji simultan (uji F) dan uji
parsial (uji t). Untuk mengola data penulis menggunakan bantuan Ms. Excel dan
SPSS versi 26.
Hasil penelitian menunjukan bahwa kualitas pelayanan berada pada
kategori baik, harga berapa pada kategori terjangkau dan kepuasan berapada pada
kategori puas. Secara parsial kualitas pelayanan berpengaruh terhadap kepuasan
siswa dan harga berpengaruh terhadap kepuasan siswa. Sedangkan secara simultan
kualitas pelayanan dan harga berpengaruh terhadap kepuasan siswa.



Kata kunci: Kualitas Pelayanan, Harga, Kepuasan Siswa
Reni Mulyani - Personal Name
NONE
Text
INDONESIA
EKONOMI BM UNLA
2022
BANDUNG
LOADING LIST...
LOADING LIST...
APA Citation
Reni Mulyani. (2022).PENGARUH KUALITAS PELAYANAN DAN HARGA TERHADAP KEPUASAN SISWA KELAS 12 SMK PASUNDAN 1 BANDUNG.(Electronic Thesis or Dissertation). Retrieved from https://localhost/etd