IAN ERERAN SAMUSTI; " />
Record Detail Back

XML

ANALISIS SWELLING POTENSIAL TANAH LEMPUNG EKSPANSIF MENGGUNAKAN PERBANDINGAN METODE FREE SWELL DAN METODE NILAI PENGEMBANGAN DI DAERAH DESA CIGELAM KABUPATEN PURWAKARTA


“Analisis Swelling Potensial Tanah Lempung Ekspansif
Menggunakan Perbandingan Metode Free Swell Dan Metode Nilai
Pengembangan Di Daerah Desa Cigelam Kabupaten Purwakarta”. Ian
Ereran Samusti, NPM 41155020150015 dan Irfan Muhamad Ihsan, NPM
41155020150068. Prodi Teknik Sipil , Fakultas Teknik, Universitas
Langlangbuana.
Tanah Lempung Ekspansif merupakan salah satu jenis tanah yang mampu
menyebabkan kerusakan fatal pada infrastuktur sipil di atasnya. Kerusakan
yang terjadi disebabkan adanya jenis mineral montmorillonite yang
terkandung di dalam tanah tersebut. Ini dikarenakan perubahan kadar air
yang ada di dalam tanah yang menyebabkan adanya perubahan volume
tanah. Perubahan volume tanah ini dapat diketahui menggunakan metode
free swell dan metode nilai pengembangan berdasarkan indeks
plastisitasnya. Berdasarkan hasil penelitian ini, nilai pengembangan
menggunakan metode free swell sebesar 3,091% setelah di rata-rata. Dan
nilai pengembangan menggunakan metode nilai pengembangan
berdasarkan indeks plastisitasnya didapat sebesar 3,194% setelah di ratarata.

Ini menunjukkan bahwa metode nilai pengembangan berdasarkan
indeks plastistas dapat digunakan untuk memperkuat hasil dari pada nilai
swelling test. Dari hasil tersebut nilai pengembangan tersebut termasuk
dalam ketegori pengembangan sedang sampai rendah, yang menyebabkan
tanah jenis ini tidak cocok digunakan untuk membangun infrastruktur di
atasnya karena dapat menyebabkan kerusakan akibat pengembangan
tanah.

Kata Kunci : Tanah Lempung Ekspansif, Nilai Pengembangan, Free
Swell, Indeks Plastisitas.
IAN ERERAN SAMUSTI - Personal Name
IRFAN MUHAMAD IHSAN - Personal Name
NONE
Text
INDONESIA
TEKNIK SIPIL UNLA
2022
BANDUNG
LOADING LIST...
LOADING LIST...
APA Citation
IAN ERERAN SAMUSTI. (2022).ANALISIS SWELLING POTENSIAL TANAH LEMPUNG EKSPANSIF MENGGUNAKAN PERBANDINGAN METODE FREE SWELL DAN METODE NILAI PENGEMBANGAN DI DAERAH DESA CIGELAM KABUPATEN PURWAKARTA.(Electronic Thesis or Dissertation). Retrieved from https://localhost/etd